Measures ownCloud Sync with Client

Assalamualaikum wr.wb

Haii kawan kali ini saya akan melakukan sinkronisasi owncloud dengan client (laptop saya disini sebagai client)



A. Pengertian

Owncloud adalah software open source yang gratis dan dapat dioperasikan dalam sebuah cara yang sederhana terkait atas sinkronisasinya, dapat diibaratkan seperti sistem penyimpanan Dropbo dalam server atau situs web anda sendiri.

B. Latar Belakang

Aplikasi yang dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP5 ini, diklaim mampu melakukan sinkronikasi lebih cepat dan lebih mudah disambungkan ke layanan cloud eksternal seperti Amazon S3, Dropbox, Google Drive atau Strato Hidrive.

C. Alat dan Bahan 

1. Laptop
2. Terminal Emulator
3. Owncloud yang sudah terinstall di Localhost
4. Paket LAMP pada localhost

D. Maksud dan Tujuan 

Agar owncloud pada localhost ada sinkronisasi dengan client (laptop), dengan begitu didalam laptop ada folder owncloud untuk penyimpanan owncloud.

E. Tahapan Pelaksanaan Kegiatan

1. Langkah pertama kita tambahkan repository Owncloud dengan memasukkan perintah seperti berikut :


2. Langkah selanjutnya kita update



3.  Kemudian kita install owncloud clientnya


4. Kemudian akan muncul tampilan seperti berikut :


Ubah seperti berikut


Masukkan username dan password



Pilih "Sync everything from server (727 KB)" --> connect



Kemudian pilih "Finish"


5. Sekarang saya memiliki folder owncloud  di laptop saya


6. Langkah selanjutnya mendistribusikan update, paket dan repositori kalau sistem anda akan dipercaya (mendapatkan informasi lebih lanjut). Dan untuk menambahkan kunci jalankan perintah berikut :




7. Selanjutnya kita masukkan perintah berikut

F. Referensi
owncload client
https://id.wikipedia.org/wiki/OwnCloud

G. Hasil dan Kesimpulan

Owncloud adalah  software open source yang gratis dan dapat dioperasikan dalam sebuah cara yang sederhana terkait atas sinkronisasinya, dapat diibaratkan seperti sistem penyimpanan Dropbo dalam server atau situs web anda sendiri. Dengan dilakukannya sinkronisasi owncloud dengan client ,client akan memiliki tempat peyimpanan owncloud di komputer/laptopnya.

Sekian dari saya, semoga bermanfaat

Wassalamualaikum wr.wb

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »